Beranda GALERI

Dapat Ucapan Ulang Tahun, H. Asmar Mohon Doa Terbaik

271

Jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Meranti menyampaikan ucapan selamat ulang tahun kepada Pelaksana tugas (Plt) Bupati H. Asmar ke-61, yang jatuh tepat Jumat (5/5/2023) lalu. Momen itu pun dirayakan sederhana oleh sejumlah pejabat, ASN dan honorer dengan pemotongan kue dan tumpeng di di ruang kerja Plt. Bupati, Senin (8/5/2023).

Facebook Comments